Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Tips menggunakan keyboard casio mzx300 500

Gambar
Salam buat para sobat keyboardist casio se Indonesia, kali saya akan membagikan beberapa video tutorial penggunaan fitur pada keyboard casio seri mzx300 dan mzx500, keyboard dengan fitur terbaru ini bisa sobat lakukan di rumah, langsung saja ya sobat..  Cara memutar file wav/mp3 pada keyboard casio Cara setting agar transportasi tidak berubah-ubah pada keyboard casio

Transpose pada keyboard casio mzx300 500 sering berubah-ubah pada saat ditekan voice

Gambar
Salam all keyboardist, pada update postingan saya kali ini akan membahas problem yang sering dialami para pengguna keyboard casio seri Mzx300 dan Mzx500, salah satu di antaranya adalah seringnya berubah-ubah nada dasar (transpose) pada keyboard ketika voice ditekan, jadi ketika tombol voice ditekan maka transpose juga mengalami perubahan nada. Nah hal ini disebabkan beberapa settingan pada pengaturan keyboard casio tersebut tidak di lock/dikunci, nah bagaimana cara penyelesaiannya?, tentu untuk memudahkan sobat keyboardist, saya telah membuat video tutorial lengkap untuk mengatasi problem ini, video nya dapat sobat lihat/tonton bagian bawah berikut ini...

Bagaimana cara memindahkan style keyboard yamaha dari handphone kedalam flashdisk

Gambar
Nah... Buat teman2 keyboardist pengguna keyboard yamaha yang sering mendownload style yang terdapat pada grup whatsapp atau pun grup Facebook namun masih bingung bagaimana cara memindahkan style keyboard yang sudah kita download ke dalam flashdisk agar dapat dipergunakan pada keyboard yamaha nya, nah berikut ini panduan berupa video tutorial yang dapat kalian tonton dan tetap kan

Korg PA 500 Tidak Dapat Mendeteksi/membaca SD Card memory ?

Gambar
Berikut panduan perbaikan keyboard korg pa500 yang tidak dapat mendeteksi SD card memory, ada beragam hal yang menyebabkan SD card tidak terbaca oleh keyboard korg pa500